Selasa, 17 Mei 2016

Cerita Seorang SahabatKu

Cretive by fardan ode

Mengenalmu adalah ukiran kebahagian dalam hidupku, Walau aku harus tersakiti semua tentangmu, Asalkan aku bisa melihatmu tersenyum, dan bahagia atas apa yang kau lakukan, Tak cukupkah atas semua luka yang berikan padaku, Agar kau percaya bahwa, aku sangat menyayangimu melibihi diriku sendiri, Tak ada sedikitpun rasa benciku, atas luka yang kau pijakkan di jejak hidupku,
Aku hanya tersenyum penuh luka, Dalam hatiQ berkata "Terima kasih karna kau memberikan berbagai warna dan rasa dalam hidupku" Selamat jalan cinta,,,,,, 
Untuk Seseorang Yg Kucinta" Maafkan diriku yg lalai menjagaMu.. Sungguh aku menyesal telah kehilangan dirimu.. Saat diriku lemah dan terjatuh.. kau selalu membisikan kata" yg bisa membuatku bangkit kembali... Tp sekarang yg kurasa hanya.. Sepi, Hampa, Kosong tanpa dirimu.. Kini Kuhanya bisa menyimpan kenangan manis diantara kita.. ... Kenangan yg tidak akan kulupakan hingga akhir hayatku... Sampai kapanpun diriMu masih ttp dihatiku Kukan selalu menepati janji"ku kepadamu.. Terima kasih untuk Segala kenangan itu…
Walau hanya sesaat… Dan juga Maafkan diriku ini".. bodoh dan lalai saat menjaga dirimu..

Oleh : La Ode Muh Fardan 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar